Berikut Kumpulan Kode Redeem PUBG New State 30 November 2021
Berikut Kumpulan Kode Redeem PUBG New State - Hallo! kembali lagi di Ezwithme, kali ini kita mendapatkan banyak kode redeem yang bisa kamu dapatkan nih. Penasaran? mari kita bahas mengenai kode redeem ini dan cara menukarkannya.
PUBG New State belum lama ini di rilis. Game yang memiliki gameplay dan kualitas lebih bagus dari PUBG Mobile biasa. Hal ini yang menarik perhatian bagi para pecinta PUBG Mobile untuk mencoba memainkan game PUBG New State ini.
PUBG New State sudah menyiapkan banyak senjata dan skin yang bisa kamu miliki nih. Namun, beberapa dari anda para pemain PUBG New State pastinya tidak ingin mengeluarkan uang untuk membeli senjata atau skin itu kan? oleh karena itu anda harus mencoba menggunakan kode redeem yang kami berikan ini. Karena dengan menggunakan kode redeem, anda bisa mendapatkan berbagai macam item unik secara gratis. Berikut ini daftar redeem PUBG New State :
Kode Redeem PUBG New State 30 November 2021
- 35KQXI8C6IH8 = Secret Item
- 6N6V7WJDXEKGFM4Y = Secret Item
- 6PSXNVN241BTG = Secret Item
- 7IV1P1KLLOUKV = Secret Item
- 8CUY84RG25OKW = Secret Item
- 8G103NQ82DQ0 = Secret Item
- 9ZX17SZ52KJLQ = Secret Item
- BDGRAAZBZJGS = M416 Orange Skin
- DDSJJCZCDZ9U = AKM Skin
- HTDS78FTU2XJ = M416 Gun Skin
- P8HZDBTFZ95U = M416 Skin
- Q12KARZBZYTR = Kar98 Gun Skin
Nah, beberapa kode reedem yang bisa anda gunakan saat ini. Namun, anda masih bingun bagaimana cara menukarkan kode redeem tersebut. Berikut ini caranya:
Cara Menukarkan Kode Redeem PUBG New State
- Pertama buka PUBG New State.
- kemudian anda masuk ke bagian store.
- Setelah berada di store, klik add bonu/gift code.
- Masukan kode redeem yang ingin anda tukarkan.
- Terakhir klik redeem untuk mengakhiri, selesai.
Akhir kata
Itulah informasi mengenai kumpulan kode redeem PUBG New State dan cara menukarkannya. Jika anda ingin menanyakan sesuatu, anda bisa menuliskannya di kolom komentar. Jangan lupa kunjungi lagi ezwithme.com karena anda bisa mendapatkan banyak update informasi menarik lainnya.