Inilah Bocoran Skin Special Granger Terbaru Mobile Legends

Tanggal Rilis Skin Special Granger - Hallo! kembali lagi di Ezwithme, kali ini kita akan membahas mengenai skin Granger Spesial yang akan dirilis di Mobile Legends. Berikut ini pembahasannya.

Granger adalah salah satu hero yang memiliki role Marksman di Mobile Legends. Saat ini Granger menjadi hero yang sangat populer di pick di rangked mode, karena Granger memiliki damage yang sangat sakit dari early sampai late game. Tak hanya itu, Granger juga memiliki skill blink yang membuat Granger bisa bebas bergerak. Namun, darah yang dimiliki Granger sangatlah tipis yang membuat Granger sangat mudah untuk di kill oleh musuh. Namun, Granger akhir akhir ini sering dibuat semi tank oleh para penggunanya yang membuat Granger dapat bertahan lebih lama saat terkena gank oleh musuh.

Saat ini Granger telah memiliki berbagai macam skin yang menarik dari mulai skin Normal, Ellite, Epic, Collector bahkan Legends pun Granger sudah memilikinya. Saat ini Granger akan kedatangan skin Special yang akan menambah koleksi skin. Skin Granger Special ini akan bernama "Necro Gunner" yang memiliki warna hitam dan ungun. Tampilan dari skin Granger ini juga terlihat sangat elegant. Tak hanya itu saja, terdapat backround naga yang membuat granger terlihat lebih seram. 

Untuk skin Special Granger ini akan dibandrol dengan 749 diamond atau setara dengan Rp 150.000. Untuk anda yang sering menggunakan Granger, anda wajib sih membeli skin yang satu ini karena skin menjadi salah satu skin terbagus untuk hero Granger. Untuk Tanggal rilisnya sendiri belum ada bocoran pasti kapan skin granger Special ini dirilis. Namun bisa di prediksi bahwa skin Granger Special ini akan dirilis akhir tahun 2021. Jadi tunggu saja kehadirannya di Mobile Legends.

 

Akhir kata

Itulah informasi mengenai bocoran skin Special Granger terbaru di Mobile Legends. Jika ada yang ingin anda tanyakan, anda bisa tuliskan di kolom komentar. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya dari  karena anda bisa mendapatkan banyak informas terbaru disini.

Show Comments

Copyright © 2023