Bocoran Skin Collector Maret 2022 Silvana?

Bocoran Skin Collector Maret 2022 Silvana - Hallo semuanya! kembali lagi dengan kami di Ezwithme. Kali ini kami memiliki informasi terbaru mengenai skin Collector untuk bulan Maret 2022. Berikut penjelasannya.

Mobile Legends saat ini telah menjadi salah satu game MOBA populer didunia. Hal itu tentu saja bisa terjadi, pasalnya Mobile Legends sering mengadakan event - event menarik untuk para pemainnya. Seperti rilisnya hero/skin baru, event skin gratis, dan lainnya. Tak hanya itu, grafik dan gameplay yang diberikan Mobile Legends juga sangat bagus sehingga banyak orang berminat untuk memainkan game ini.

Nah, di Mobile Legends juga tersedia berbagai macam skin menarik yang bisa anda miliki. Skin di Mobile Legends ini memiliki beberapa tipe berbeda yaitu Normal, Ellite, Epic, Special, Collector dan lainnya. Kali ini kita baru saja mendapatkan informasi bahwa skin Collector untuk bulan Maret adalah Silvana.

Silvana adalah salah satu hero mage di Mobile Legends yang cukup bagus. Dengan skill yang dimiliki Sivana, dia bisa dengan mudah membunuh musuh namun Silvana juga bisa dengan mudah di kill musuh karena memiliki HP yang cukup rendah. Hal tersebut Silvana akhir - akhir ini jarang digunakan di mode rank ataupun classic. Namun dengan adanya skin Collector silvana ini mungkin dia akan lebih sering digunakan di rank ataupun classic.

Skin Slivana Collector ini nantinya akan bernama Queen Forst. Jika dilihat dari tamplinanya, Silvana memiliki kemiripan dengan salah satu karakter di Film Forezen yaitu Elsa. Tentu saja mirip karena Silvana juga nantinya akan menjadi seorang ratu es.

Skin Silvana Collector akan dirilis pada awal bulan Maret. Harganya mungkin sama saja seperti skin Collector sebelum sebelumnya. Jadi untuk kalian yang berminat membeli, bisa tunggu kehadirannya di Mobile Legends.

 

Itulah informasi mengenai skin Collector terbaru Silvana di Mobile Legends. Jangan lupa baca artikel menarik lainnya dari ezwithme.com karena kami selalu menyediakan berbagai macam artikel menarik untuk anda baca mulai dari game, tutorial, social media dan lainnya.

Show Comments

Copyright © 2023